Subjudul | Enak & Berkhasiat |
Judul | Teh Celup Herbal Naila Tea |
Paragraf |
Teh Celup Herbal aman dan halal dikonsumsi. Berbagai manfaat sehat disetiap kantongnya. |
Enak & Berkhasiat
Naila Tea
Teh pelangsing aman dan halal untuk dikonsumsi. Ada manfaat di setiap kantongnya.
Judul | Produk - Produk Naila Tea - Teh Celup Herbal |
---|---|
Paragraf |
Saat ini Teh Celup Herbal Naila Tea hadir dengan 4 produk terbaik yang memang saat ini banyak dicari dan dibutuhkan masyarakat. Naila Tea kaya akan manfaat untuk menjaga kesehatan tubuh kita. |
Produk 1 |
DAUN JATI CINA
|
Produk 2 |
KULIT MANGGIS
|
Produk 3 |
TEMULAWAK
|
Produk 4 |
TEH PELANCAR ASI (Rp 49.900)Meningkatkan produksi ASI ibu menyusui dan menyehatkan adik bayi. Aromanya harum herbal, sifatnya rileksasi, dan mood booster. Sangat cocok untuk ibu-ibu dan mom yang mempunyai adik bayi dan banyak beraktifitas. Diformulasikan secara khusus sehingga aman untuk ibu dan bayi. |
Produk - Produk Naila Tea
Saat ini Naila Tea hadir dengan 4 produk terbaik yang memang saat ini banyak dicari dan dibutuhkan masyarakat. Naila Tea kaya akan manfaat untuk menjaga kesehatan tubuh kita.
-
Daun jati cina
Teh hijau plus jaheTeh diet alami pelancar BAB. Berkhasiat untuk melangsingkan tubuh, membersihkan darah kotor, mengurangi kolesterol, membuang racun tubuh, mengecilkan perut, dan peluntur lemak dalam tubuh bagi penderita obesitas. GARANSI UANG KEMBALI JIKA BERAT BADAN ANDA TIDAK BERKURANG.
-
Kulit manggis
Teh hijau plus daun sirsakKandungan kulit manggis, daun sirsak, dan teh hijau mampu membunuh dan menghambat perkembangan sel kanker, disamping itu sebagai anti oksidan terbaik yang menjaga kekebalan tubuh, menurunkan kolesterol, mengobati darah tinggi, dan menurunkan resiko penyakit diabetes.
-
Temulawak
Kunyit plus jaheMemelihara kesehatan dan menyegarkan badan. Kayak akan kandungan temulawak, kunyit, dan jahe. Di samping menambah nafsu makan, juga berkhasiat untuk mengatasi gangguan pencernaan seperti perut kembung, sakit perut, dan maag. Aman untuk dikonsumsi oleh seluruh anggota keluarga.
-
Teh pelancar asi
Meningkatkan produksi ASI ibu menyusui dan menyehatkan adik bayi. Aromanya harum herbal, sifatnya rileksasi, dan mood booster. Sangat cocok untuk ibu-ibu dan mom yang mempunyai adik bayi dan banyak beraktifitas. Diformulasikan secara khusus sehingga aman untuk ibu dan bayi.
Pemesanan |
---|
Pemesanan dikonfirmasi oleh admin |
Konfirmasi pembayaran |
Pengemasan & dikirim ke alamat yang disepakati |
-
Pemesanan
-
Pemesanan dikonfirmasi oleh admin
-
Konfirmasi pembayaran
-
Pengemasan & dikirim ke alamat yang disepakati
Judul | Tentang Teh Celup Herbal Naila Tea |
---|---|
Papragraf |
Filosofi produk Teh Celup Herbal Naila Tea adalah menjunjung tinggi nilai kesehatan dan kebaikan alam. Setiap bahan yang digunakan dalam pembuatan Naila Tea dipilih dengan cermat dan diproses secara alami tanpa bahan kimia tambahan yang merusak kualitas alami dari bahan tersebut. Kami ingin Naila Tea memberikan manfaat untuk banyak orang. Naila Tea adalah produk lokal Indonesia yang memiliki segudang manfaat dengan semangat "Banyak Manfaat di Setiap Kantongnya". |
Tentang Naila Tea
Filosofi produk Naila Tea adalah menjunjung tinggi nilai kesehatan dan kebaikan alam. Setiap bahan yang digunakan dalam pembuatan Naila Tea dipilih dengan cermat dan diproses secara alami tanpa bahan kimia tambahan yang merusak kualitas alami dari bahan tersebut.
Kami ingin Naila Tea memberikan manfaat untuk banyak orang.
Naila Tea adalah produk lokal Indonesia yang memiliki segudang manfaat dengan semangat "Ada Manfaat di Setiap Kantongnya".
Paragraf |
REVIEW NAILA TEA OLEH SANDIAGA UNO"Produk Indonesia Asli - Berkualitas Internasional". |

Review Naila Tea Oleh Sandiaga Uno
"Produk Indonesia Asli - Berkualitas Internasional".
Judul | Apakah Naila Tea Teh Celup Herbal Sudah BPOM & HALAL MUI? |
---|---|
Paragraf |
Semua produk Naila Tea dijamin aman & halal 100%. Karena terbuat dari bahan herbal tanpa pengawet & kimia. Terdaftar di BPOM & HALAL MUI. |
Apakah Naila Tea sudah BPOM & HALAL MUI ?
Semua produk Naila Tea dijamin aman & halal 100%. Karena terbuat dari bahan herbal tanpa pengawet & kimia. Terdaftar di BPOM & HALAL MUI.
Judul | Ketentuan Menjadi Agen dan Reseller Naila Tea |
---|---|
Ketentuan 1 | Boleh menjual lebih mahal dari pricelist, tidak boleh posting online harga lebih murah. |
Ketentuan 2 | Bebas menjual online dan offline, menggabungkannya dengan penjualan produk lain, menjadikan sebagai hadiah. |
Ketentuan 3 | Tidak menerima pengembalian barang (Retur) kecuali kemasan rusak karena kesalahan produksi. |
Ketentuan menjadi agen dan reseller naila tea
-
Agen dan Reseller Wajib memenuhi minimum pembelian sesuai perincian pada pricelist.
-
Agen & Reseller tidak di perbolehkan menjual kepada konsumen dibawah minimum harga yang ditetapkan.
-
Tidak menerima pengembalian barang (Retur) kecuali kemasan rusak karena kesalahan produksi.

Judul | Keuntungan Menjadi Agen Naila Tea Teh Celup Herbal |
---|---|
Keuntungan 1 | PRODUK DAN SISTEM PEMASARAN HALAL DEMI KEBERKAHAN Naila Tea benar-benar mengutamakan kehalalan bahan baku, proses, dan sistem pemasaran. Nominal keuntungan kecil bisa mencukupi kebutuhan karena keberkahan. |
Keuntungan 2 | KUALITAS SELALU DIJAGA Naila Tea sudah berpengalaman bertahun menggunakan bahan alami dan di proses melalui standarisasi pengobatan tradisional, sehingga tetap terjaga kualitas, dari bahan yang digunakan. |
Keuntungan 3 | HARGA WAJAR UNTUK MANFAAT LUAR BIASA Untuk menjaga kesehatan dengan produk teh herbal, maka biaya konsumsi produk Naila Tea adalah murah. Bagitu banyak produk pelangsing dengan harga ratusan ribu hingga jutaan rupiah, biaya Naila Tea cuma puluhan ribu. |
Keuntungan 4 | PRODUK DIKENAL LUAS Produk naila tea telah beredar sejak tahun 2015 dan telah ter-jual ratusan ribu pack ke seluruh wilayah Indonesia dan luar negeri. |
Keuntungan 5 | DUKUNGAN MEDIA PROMOSI Dukungan Pihak agen & reseller melalui media cetak seperti banner, Poster, Brosur dan konten media sosial berupa gambar & video, sehingga memudahkan untuk menjual produk. |
Keuntungan menjadi agen dan reseller naila tea
-
KEUNTUNGAN 30-50%
Pengambilan untuk Agen diatas 300 Pcs akan mendapatkan harga jual ke konsumen dengan keuntungan diatas 50%. -
KUALITAS TERJAMIN
Naila Tea menggunakan bahan alami dan di proses melalui stan-darisasi pengobatan tradisional, sehingga tetap terjaga kualitas, dari bahan yang digunakan. -
HARGA TERJAGA DI PASARAN
Harga edar naila tea telah di tetapkan sesuai aturan tertulis yang telah disepakati, dan ter-dapat tim untuk mengontrol harga baik online & ottline. -
PRODUK DIKENAL LUAS
Produk naila tea telah beredar sejak tahun 2015 dan telah ter-jual ratusan ribu pack, dan telah beredar luas dari pulau jawa, sumatra & kalimantan. -
DUKUNGAN MEDIA PROMOSI
Dukungan Pihak agen & reseller melalui media cetak seperti banner, Poster, Brosur dan konten media sosial berupa gambar & video, sehingga memudah-kan untuk menjual produk.
